PDF merupakan sebuah format file dokumen yang sering kita gunakan dikantor maupun disekolah untuk keperluan presentasi ataupun tugas. Setelah kita membuat tugas-tugas tersebut kita perlu meng-convert-nya menjadi bentuk format file PDF agar file kita tidak bisa keubah dan mudah dibaca di komputer maupun di smartphone.
Berikut Cara Convert file Word, Excel, JPG, PPT ke PDF:
1. Buka situs smallpdf.com
2. Pilih menu converter sesuai kebutuhan misal ingin mengubah file Excel ke PDF.
3. Kemudian pilih “choose file” lalu pilih dokumen Word yang ingin di convert.
4. Tunggu hasilnya hingga selesai.
Selamat mencoba.