Cara Menggunakan LINE Camera di Android

LINE Camera aplikasi milik Naver LINE yang pernah masuk dalam urutan pertama yang paling banyak di unduh di kategori kamera di play store. Selain dapat membuat foto juga dapat mengedit foto menambahkan gambar serta memberi efek dan masih banyak lagi fitur yang disediakan.

Kali ini penulis akan berbagi cara memasukan gambar di LINE Camera. LINE Camera juga memliki fitur sticker yang disebut “Stamp” tapi sayangnya kebanyakan berbayar, tapi di sini penulis akan bagikan gratis dalam format gambar PNG yang dapat digunakan di LINE Camera, berikut tutorialnya:

Info: Tutorial ini dipublikaskan sejak 2014 dan hingga saat ini belum diperbarui.

1. Download dan install LINE camera

2. Download file gambar PNG LINE camera stamps

Jika sudah selesai download, biasanya file terdapat di folder download. extract file zip menggunakan aplikasi Androzip atau root exploler untuk di Android.

3. Buka aplikasi LINE camera dan masukan gambar awal background.

4. Untuk memasukan gambar PNG klik icon bintang kemudian icon gunting.

5. Browse dan pilih file gambar PNG yang telah kamu download sebelumnya.

(Saran gunakanlah aplikasi QuickPic untuk pengguna Android agar lebih cepat dan sempurna menampilkan seluruh gambar yang dimiliki, karena terkadang gallery bawaan di Android tidak menditeksi gambar-gambar baru)

Jika ingin menambahkan gambar lagi tinggal ulangi langkah no.4

Jika sudah selesai klik save. Selesai.

6 Comments

6 Comments

  1. carla thesparklingstarscourse

    September 5, 2013 at 03:02

    Untuk iphone, downloadnya hrs dr computer / dr iphonenya lgs ya?? Thx.. 🙂

    • Fadli T.N

      September 5, 2013 at 03:35

      bisa dari iphone, terus extrak pakai aplikasi winzip.
      setelah itu ikuti langkah 3.

  2. Arifianto Dayu

    September 13, 2013 at 13:26

    bro, ente bener2 maniak LINE yah, semua didownload. Thx ya :))

  3. Arifianto Dayu

    September 13, 2013 at 13:26

    bro, ente bener2 maniak LINE yah, semua didownload. Thx ya :))

  4. Akuntingplg Dessyclara

    Oktober 10, 2013 at 04:45

    ini android gak harus yg root kan?

    • Fadhli TN

      Desember 12, 2013 at 20:41

      tidak perlu root 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Leave the field below empty!

Trending Minggu Ini

Inwepo adalah media platform yang membantu setiap orang untuk belajar dan berbagi tutorial, tips dan trik cara penyelesaian suatu masalah di kehidupan sehari-hari dalam bentuk teks, gambar. dan video.

Dengan bergabung bersama kami dan membuat 1 tutorial terbaik yang kamu miliki dapat membantu jutaan orang di Indonesia untuk mendapatkan solusinya. Ayo berbagi tutorial terbaikmu.

Ikuti Kami di Sosmed

Inwepo Navigasi

Tentang Kami             Beranda

Hubungi Kami             Panduan Penulis

Kebijakan Privasi

FAQ

Partner

Copyright © 2014 - 2024 Inwepo - All Rights Reserved.

To Top