Cara Membedakan Nada Chat Whatsapp di Android dan iOS

Buat kalian para pengguna aktif whatsapp, bukan hanya chat dari group saja yang bisa memiliki nada berbeda dengan chat biasa, namun chat dari setiap orang di contact whatsapp kita juga bisa di atur dengan nada yang berbeda, sehinga kita bisa dengan mudah mengetahui dari siapa chat yang masuk dengan nada yang berbeda.

Berikut ini tutorial Cara Membedakan Nada Chat Whatsapp di Android dan iOS:

Android:

1. Buka aplikasi whatsapp, lalu pilih  dan tap siapa orang yang anda ingin ubah nada nya ketika chat.

2. Setelah anda masuk ke room chat, tap pada nama orang tersebut untuk masuk ke menu custom notification. selanjutnya pilih dan tap pada menu custom notification.

3. Masuk di menu notification, jangan lupa ceklist pada menu use custom notifications.

4. Pada messanger notification pilih/ tap notification tone.

5. Pilih media storage untuk menampilkan tone yang berada di handphone anda lalu tap just once.

6. Pada bagian notification tone anda bisa memilih nada mana saja yang diinginkan untuk orang tersebut ketika chat ke anda, lalu pilih OK untuk menyimpan tone tersebut.

7. Selesai.

iOS:

8. Buka aplikasi whatsapp, lalu pilih  dan tap siapa orang yang anda ingin ubah nada nya ketika chat.

9. Setelah anda masuk ke room chat, tap pada nama orang tersebut untuk masuk kemenu custom notification. selanjutnya pilih dan tap pada menu custom notification.

10. Pada tampilan Custom Notification, tap pada menu Message Sound.

11. Pada menu Message Sound di bagian Alert Sound anda diminta untuk memilih tone yang diinginkan untuk menandakan chat masuk dari orang yang telah anda pilih di awal, lalu tap save untuk menyimpan.

12. Dengan begitu anda sudah bisa mengetahui dari siapa chat yang masuk dengan mendengar nada tersebut. Selesai.

Download WhatsApp Android

Download WhatsApp iOS

Komentar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Leave the field below empty!

Trending Minggu Ini

Inwepo adalah media platform yang membantu setiap orang untuk belajar dan berbagi tutorial, tips dan trik cara penyelesaian suatu masalah di kehidupan sehari-hari dalam bentuk teks, gambar. dan video.

Dengan bergabung bersama kami dan membuat 1 tutorial terbaik yang kamu miliki dapat membantu jutaan orang di Indonesia untuk mendapatkan solusinya. Ayo berbagi tutorial terbaikmu.

Ikuti Kami di Sosmed

Inwepo Navigasi

Tentang Kami             Beranda

Hubungi Kami             Panduan Penulis

Kebijakan Privasi

FAQ

Partner

Copyright © 2014 - 2024 Inwepo - All Rights Reserved.

To Top