7 Aplikasi Edit Foto Terbaik di Android

Di era mobile saat ini mengedit foto sangatlah mudah, hanya dengan bermodal smartphone/handphone saja semua orang dapat mengedit foto sesuai yang diinginkan, tidak perlu lagi menggunakan laptop maupun komputer PC.

Aplikasi editor foto terbaik Android diantaranya yaitu ada 7, aplikasi-aplikasi ini selain bagus fitur berlimpah juga dapat di unduh gratis di play store.

Berikut 7 aplikasi edit foto di Android:

1. PicsArt – Studio Foto

PicsArt

PicsArt Photo Studio adalah aplikasi edit foto terbaik di android banyak fitur lengkap di dalam aplikasi ini seperti Pengeditan foto, memberikan banyak pilihan untuk memanipulasi foto dan berbagai macam efek, masker, teks, clipart, frame, banyak lagi. Selain itu PicsArt juga mempunyai sosial media sendiri untuk tempat sharing foto.

Download PicsArt di play store

2. Camera 360 Ultimate

kamera 2B360

Camera 360 Ultimate adalah aplikasi edit foto terbaik juga selain piscArt. Camera360 menyimpan lebih dari 200+ filter foto eksklusif dan beberapa alat penyesuai profesional seperti tilt-shift, overlay, tekstur dan masih banyak lagi. Aplikasi ini juga pernah sempat menjadi aplikasi favorite buat para wanita

Download Camera 360 Ultimate di play store

3. Adobe Photoshop Express

Adobe 2BPhotoshop

 Siapa yang tidak kenal dengan nama aplikasi yang satu ini yaitu adobe photoshop. Tetapi adobe photoshop untuk untuk versi mobile ini memang tidak selengkap di komputer.

Download Adeobe Photoshop Express di play store

4. Autodesk Pixlr

Autodesk

 

Pixlr Express adalah aplikasi edit foto yang dapat menghilangkan mata merah saat berfoto pada malam hari, memutihkan gigi, menambahkan teks, mengganti background, memutar, memotong bagian foto, dan masih banyak lagi.

Download Autodesk Pixlr di play store

5.Pixlr-o-matic

Pixlr o matic

Pixlr-o-matic adalah aplikasi foto yang dikhususkan untuk membuat efek cahaya pada foto.

Download Pixlr-o-matic di playstore

6. MomentCam

MomentCam

MomentCam adalah aplikasi edit foto yang berfungsi untuk mengubah foto menjadi gambar kartun karikatur.

Download MomentCam di playstore

7. Perfect365: One-Tap Makeover

Perfect365

Perfect365 aplikasi edit foto secara mendetil, kamu dapat makeover wajah do foto dari segi mata, bibir, hidung, kulit, rambut dan masih banyak lagi.

Download Perfect365 di play store

Komentar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Leave the field below empty!

Trending Minggu Ini

Inwepo adalah media platform yang membantu setiap orang untuk belajar dan berbagi tutorial, tips dan trik cara penyelesaian suatu masalah di kehidupan sehari-hari dalam bentuk teks, gambar. dan video.

Dengan bergabung bersama kami dan membuat 1 tutorial terbaik yang kamu miliki dapat membantu jutaan orang di Indonesia untuk mendapatkan solusinya. Ayo berbagi tutorial terbaikmu.

Ikuti Kami di Sosmed

Inwepo Navigasi

Tentang Kami             Beranda

Hubungi Kami             Panduan Penulis

Kebijakan Privasi

FAQ

Partner

Copyright © 2014 - 2023 Inwepo - All Rights Reserved.

To Top