Cara Mengubah Isi Website Menjadi PDF

Buat kalian para penjelajah internet, mungkin kalian pernah melihat artikel yang unik dan ingin banget menyimpan artikel itu tapi websitenya gk bisa di salin? Gimana, bingungkan.

Selain dengan menyalin artikel tersebut, kalian juga bisa menyimpan artikel tersebut ke bentuk dokumen PDF. Dengan cara ini menjadikan kita lebih mudah, lebih cepat dan tentunya bisa dibuka offline dari gadget kalian.

Tutorial:

1. Buka website web2pdfconvert.com.

2. Lalu cari website yang ingin kalian simpan, misalnya artikel ini https://inwepo.co/cara-membuat-bot-di-line-messenger

3. Copy paste link website tersebut ke website Web2PDF lalu klik tombol “Convert to PDF”.

1

4. Tunggu prosesnya sekitar 1 menitan (Tergantung koneksi internet kalian).

5. Jika sudah, silahkan kalian klik “Download PDF”.

Selesai. Hasilnya seperti berikut ini:

Catatan:

Kalian juga bisa memindahkan file PDF tersebut ke Google Drive, tapi pada tutorial kali ini hanya menyimpan tutorianya di laptop atau smartphone kalian. Hasil dari PDF tersebut menurut saya sangat memuaskan, tapi untuk di lihat di smartphone layar 4” inch masih kurang.

Buat kalian yang tidak memiliki aplikasi PDF Reader, kalia bisa gunakan Foxit reader, Adobe reader, Google Chrome atau browser lainnya. Untuk hasil yang sangat memuaskan dengan fitur yang banyak kalian bisa gunakan Foxit reader.
Bisa kalian download gratis di website (untuk komputer PC) www.foxitsoftware.com/downloads

Terima kasih.