Cara Membuat Efek Blur Foto di HP Realme Tanpa Aplikasi

Penulis akan memberikan tutorial cara mudah memberi efek blur foto di HP Realme tanpa aplikasi. Selain itu, aplikasi bawaan Realme tidak ada unsur iklan-iklan yang mengganggu selama kamu memakai aplikasi bawaan, sehingga kamu bisa melakukan pengeditan foto dengan mudah, terutama membuat atau memberi efek blur pada foto kamu. Baik itu hasil dari pemotretan kamera smartphone maupun internet.

Tutorial

1. Buka menu utama pada smartphone Android kamu.

2. Buka aplikasi Foto.

3. Pilihlah foto yang kamu ingin diedit.

4. Tekan Edit.

5. Tekan Blur.

6. Aturlah pemberian efek blur dan / atau tingkat efek blur pada foto yang kamu edit sehingga menghasilkan pengeditan foto yang sesuai. Apabila pemberian efek blur foto tersebut telah selesai, tekan ikon ceklist.

7. Tekan selesai.

8. Berikut hasilnya.

Selesai.

Jadi, kamu bisa melakukan pengeditan foto dengan memberi efek blur pada foto yang kamu inginkan tanpa menggunakan aplikasi tambahan apapun untuk menghasilkan kualitas pengeditan foto yang bagus dan baik. Selain itu, kamu bisa meminimalisir kerusakan media penyimpanan internal (memori) di smartphone Realme kamu yang diakibatkan kebanyakan aplikasi tambahan di dalam smartphone tersebut.

Demikian tutorial cara mudah memberi efek blur foto di HP Realme tanpa aplikasi. Selamat mencoba.