Cara Melihat Link URL Timeline LINE@ Official

LINE merilis aplikasi line@ untuk memudahkan penggunanya membuat akun official di line. Siapapun pengguna line dapat mudah membuat akun official di line bahkan dapat membuat lebih dari 1 secara gratis. Keuntungan membuat akun official line Bisa kita gunakan untuk mempromosikan komunitas, bisnis usaha kita dan masih banyak lagi.

Fungsi link url di line@ official yaitu untuk menyebarkan artikel yang di postingkan dari timeline (home) official.

Baca juga: Tutorial Membuat Akun Official LINE Messenger

Baca juga: Cara Menampilkan Link Kode Tambahkan Teman di LINE@ Official

Untuk dapat menampilkan/melihat/membuat link url dari timeline (home) line@ official caranya dengan mengakses line@ melalui browser tidak dapat menggunakan aplikasi line@.

Kita dapat mengaksesnya melalui browser di smartphone Android atau iPhone/iPad (iOS).

 

Berikut tutorialnya:

1. Buka halaman https://admin-official.line.me di browser smartphone/komputer.

2. Masukan email dan password line kamu yang terhubung dengan line@.

Cara Buka @LINE Official dari Komputer Desktop 1

3. konfrimasi kode untuk masuk. jika tidak terkirim, kirim ulang dengan mengklik “Receive Confirmation Code”.

4. Buka email yang telah didaftarkan ke line kamu untuk konfrimasi kode.

5. Pilih akun line@ official yang aktif.

6. Buka menu timeline(Home)

7. Klik Manage Comment.

8. Link url timeline akan terlihat. Lihat gambar di bawah.

 9. Copy paste link url tersebut untuk disebarkan ke teman-teman kamu atau gunakan fitur broadcast untuk menyebarkan link url timeline.

Selesai.